Tuesday 30 April 2013

Contoh Penyimpangan Sosial Bersifat Positif



Contoh Penyimpangan Sosial Positif


1.      Seorang Wanita Menjadi Sopir Bis
Ailan Marshall
Wanita berprofesi sebagai sopir truck di Amerika asal Indonesia. Datang pertama kali ke Amerika pada tahun 2000. Sebelum menjadi Sopir Truck Ia bekerja di sebuah restoran di Los Angeles. Ailan Kemudian menikah dengan pria
seorang mantan pilot bernama Lanny Marshall. Setelah pensiun, Lanny membeli sebuah truck untuk menjalankan bisnis mengantar barang.
Ailan ingin sekali membantu suaminya yang sudah tua dan sering sakit. Inilah yang mengawali Ailan kemudian berprofesi sebagai Sopir Truck.

Contoh Penyimpangan Sosial Bersifat Negatif




Contoh Penyimpangan Sosial Bersifat Negatif

1.       1.Pencurian
M Yamin, Padek—Lagi-lagi dunia pendidikan tercoreng oleh tindak kriminal yang dilakukan pelajar. Baru sebulan lalu, seorang pelajar mencuri ban mo­bil, kini seorang pelajar kelas VIII SMP terlibat dalam komplotan spe­sia­lis pencurian di dalam rumah. Akibat perbuatannya, pela­jar itu kini men­de­kam di sel Mapolresta Padang. Dia ditangkap bersama tujuh rekannya yang masih satu kom­plo­tan pencurian. Tujuh kawanan pencuri itu, tiga di antaranya spesialis pencurian motor (curan­mor), tiga pelaku spesialis pe­ngu­pakan rumah, seorang lagi diduga spesialis pengedar sabu. Kedelapan tersangka ini dita­ng­kap polisi di sebuah rumah di kawasan Simpangharu. Komplotan ini biasa beraksi di 10 lokasi di Padang. Mereka adalah HS, 15, siswa salah satu SMP swasta di Padang, Roni Dian alias Karok, 31, warga Gunungpangilun, Dedet Eka Putra, 24, warga Kuraopagang, Doni Andeska alias Doyok, 27, warga Gunungpangilun.

Monday 22 April 2013

Negara-Negara Yang Mengabadikan Nama Soekarno


           Gue mau berbagi info tentang Ir. Soekarno, Ir. Soekarno merupakan salah satu presiden terbaik yang pernah dimiliki Indonesia. Ini dia negara negara yang pernah mengabadikan nama Ir. Soekarno
1. Rusia
Mesjid Biru Soekarno di St. Petersburgh
>
Di negeri komunis Uni Soviet, nama Soekarno sangat dikenal. Bukan hanya dianggap sebagai teman dalam Perang Dingin melawan poros Barat, namun juga sebagai presiden muslim yang memberikan “berkah” sebagian muslim di negeri palu arit. Semua berawal ketika sang presiden pada tahun 1955 silam, berkunjung ke kota terbesar kedua di Russia ini. Kala itu, Soekarno sedang menikmati indahnya kota St. Petersburg yang didirikan oleh Peter the Great pada abad 17. Dari dalam mobil itu, Soekarno sekelebatan melihat sebuah bangunan yang unik dan tidak ada duanya, yang kelak diketahuinya sebagai Mesjid yang telah dijadikan sebuah gudang senjata.
Setelah dua hari menikmati keindahan kota St. Petersburg yang saat itu masih bernama Leningrad, Soekarno terbang ke Moskow untuk melakukan pembicaraan tingkat tinggi guna membahas masa depan kerja sama bilateral dan berbagai posisi kunci dalam Perang Dingin yang terus memuncak. Dalam pertemuan itulah Soekarno melontarkan kekecewaannya pada penguasa tirai besi Soviet Nikita Kruschev, perihal mesjid indah yang dilihatnya. Seminggu setelah kunjungan usai. Sebuah kabar gembira datang dari pusat kekuasaan, Kremlin di Moskow. Seorang petinggi pemerintah setempat mengabarkan bahwa satu-satunya masjid di Leningrad yang telah menjadi gudang pasca revolusi Bolshevic tersebut bisa dibuka lagi untuk beribadah umat Islam, tanpa persyaratan apapun. Sang penyampai pesan juga tidak memberikan alasan secuilpun mengapa itu semua bisa terjadi. Tetapi, umat muslim hingga saat ini sangat berterima kasih dan meyakini bahwa Soekarno orang dibalik semua ini. Maka tak heran jika muslim di St. Petersburg menjuluki mesjid ini dengan Mesjid Biru Sukarno.

Friday 12 April 2013

Manfaat Binatang Yang Halal

            Di dalam kehidupan makan adalah sebuah hal yang sangat penting bagi semua mahluk hidup.Lah apakah manfaat dari kita memakan Binatang yang Halal ? akan saya sebutkan di bawah ini :

1.Dapat menyehatkan badan dan terpenuhi kebutuhan protein,gizi,dan kalori,sehingga badan tumbuh sehat dan berkembang dengan baik.

2.Dapat terhindar dari penyakit,sebab binatang yang halal dapat mendatangkan manfaat kesehatan.

3.meningkatkan kesucian jiwa.
This entry was posted in